
Berita Detail

Tanjung Pati – Departement of Transportation, Tuesday (4/2), 8 State Civil Aparatus (ASN) from the Department of Transportation received the Satyalancana Karya Satya Award from the President of the Republic of Indonesia, Joko Widodo. 7 ASN received 10th years of Satyalancana Karya Satya and 1 ASN received 30th years of Satyalancana Karya Satya.
In accordance with Government Regulation Number 35 Year 2010 (State Gazette of the Republic of Indonesia Year 2010 Number 43, Additional State Gazette of the Republic of Indonesia Number 5115) Article 22, as a tribute to civil servants who have worked with full loyalty to Pancasila, the Constitution of the Republic of Indonesia Year 1945, the State and the Government and with full devotion, honesty, skill and discipline continuously for a minimum of 10 (ten) years.
"Congratulations to the recipients of Satyalancana, thank you for your service so far, thank you for your contribution to the Transportation Office," said Anharmen as Head of Service. Anharmen also explained to the relevant parties to guide and be a role model for other ASN. (IR)
Tanjung Pati – DISHUB, Selasa (4/2), Sebanyak 8 orang ASN dari Dinas Perhubungan, menerima Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya dari Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo. 7 ASN diantaranya mendapatkan Satyalancana Karya Satya 10 tahun dan 1 ASN menerima Satyalancana Karya Satya 30 tahun.
NO | NAMA / NIP | TANDA KEHORMATAN |
1 |
M. REHATTA, SH NIP. 197603232003121007 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
2 |
M. ALI AKBAR, S.Sos NIP. 197707012007011005 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
3 |
RUDI, S.Sos NIP. 197401092007011005 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
4 |
YULIZAR, S.Sos NIP. 196107041986031006 |
Satyalancana Karya Satya XXX Tahun |
5 |
MAWIRZON NIP. 196608202006041003 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
6 |
SYAWALDI NIP. 197609302007011002 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
7 |
ROMY NIP. 197709242007011002 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
8 |
PRA AIDIL NIP. 197709072008011004 |
Satyalancana Karya Satya X Tahun |
Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 35 Tahun 2010 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 43, Tambahan Lembar Negara Republik Indonesia Nomor 5115) Pasal 22, sebagai penghargaan kepada PNS yang telah bekerja dengan penuh kesetiaan kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Negara dan Pemerintah serta dengan penuh pengabdian, kejujuran, kecakapan dan disiplin secara terus menerus paling singkat 10 (sepuluh) tahun.
“Selamat bagi para penerima Satyalancana, terimakasih sudah mengabdi selama ini, terimaksih pula atas kontribusinya pada Dinas Perhubungan”, ungkap Anharmen selaku Kepala Dinas. Anharmen juga menjelaskan kepada yang bersangkutan untuk membimbing dan menjadi panutan bagi para ASN lainnya.